Alat vibration meter adalah sebuah perangkat yang dapat membantu pengguna untuk mengukur geteran pada sebuah benda misalnya seperti Motor, pompa, mesin bubut, roda gigi, diesel dan masih banyak yang lainnya lagi. Alat pengukur getarran ini memiliki nilai akurasi tinggi dimana dalam setiap melakukan pengukuran geteran akan mendapatkan hasil yang lebih akurat.
MITECH MV800C adalah Subuah alat vibration meter atau alat pengukur getaran yang dapat membantu pengguna dalam mengukur geteran pada sebuah benda misalnya seperti Motor, pompa, mesin bubut, roda gigi, diesel dan masih banyak yang lainnya lagi. Alat pengukur geteran ini menggunakan sistem transduser piezoelektrik dan sirkuit tampilan digital. Dimana alat ukur geteran digunakan untuk mengukur akselerasi getaran, kecepatan dan juga sebagai perpindahan berbagai macam mesin rotari.
Alat Pengukur Geteran Portabel MITECH MV800C ini memiliki kelebihan seperti pengukuran yang lebih besar, variasi luas, demostrasi intuitif, dll, sehingga alat pengukur geteran ini banyak digunakan dalam pengukuran di lokasi atau di ketinggian karena perangkat ini memiliki ukuran kecil atau portabel, ringan. Alat pengukur getarran ini memiliki nilai akurasi tinggi dimana dalam setiap melakukan pengukuran geteran akan mendapatkan hasil yang lebih akurat, Hasil pengukuran akan langsung di tampilkan pada sebuah layar LCD secara jelas dan juga mudah dibaca oleh si penggunanya.
MV800C menggabungkan kristal kuarsa dan efek piezoelektrik PZT bersama-sama. Ketika kristal kuarsa atau PZT berada di bawah kekuatan, permukaan menghasilkan pengisi daya, getaran diubah menjadi sinyal listrik dengan transduser akselerasi. Setelah memproses dan menganalisis, akselerasi, kecepatan, dan perpindahan ditampilkan di layar cairan.
Masukkan support produk disini.